The potential of pisang raja as a functional food in reducing body mass index and fat percent in hypertension patients

Sophia Denta Prapdika Sari, Ida Nurwati, Ratih Puspita Febrinasari

Abstract


ABSTRACT

Latar Belakang: Pangan fungsional merupakan satu atau lebih komponen makanan dengan nutrisi penting untuk pertumbuhan atau perkembangan tubuh. Pisang merupakan contoh pangan fungsional dengan kandungan kalium, serat dan pati resisten yang dapat membantu terapi pasien hipertensi.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pisang raja terhadap IMT dan persen lemak tubuh dengan intervensi pemberian buah pisang yang berbeda.

Metode: Penelitian ini menggunakan metode pre-post test with control group dengan subjek penderita hipertensi yang mengikuti posbindu dan bertempat tinggal di Kabupaten Klaten. Subjek dibagi menjadi empat kelompok yaitu K-, K+, I1, dan I2 dan dilakukan penelitian selama 14 hari. Data dianalisis menggunakan program SPSS versi 26 dan dikatakan signifikan apabila p<0,05.

Hasil: Setelah 14 hari, terjadi penurunan IMT secara signifikan pada kelompok K+, I1 dan I2. Pada kelompok K+ dan I2 setelah 14 hari mengalami penurunan persen lemak tubuh secara signifikan.

Kesimpulan: Pemberian pisang raja sebanyak 1x per hari atau 2x per hari dapat menurunkan IMT secara signifikan. Pemberian pisang raja sebanyak 1x per hari tidak dapat menurunkan persen lemak tubuh secara signifikan dan pemberikan pisang raja sebanyak 2x per hari dapat menurunkan persen lemak tubuh secara signifikan.

Kata kunci : Pangan Fungsional, Hipertensi, Indeks Massa Tubuh, Persen Lemak Tubuh.


Keywords


Pangan Fungsional, Hipertensi, Indeks Massa Tubuh, Persen Lemak Tubuh.

References


Suciati F, Safitri LS. Pangan Fungsional Berbasis Susu Dan Produk Turunannya. Journal of Sustainable Research Management of Agroindustry. 2021;1(1):13–9.

Khoerunisa TK. Review : Pengembangan Produk Pangan Fungsional Di Indonesia Berbasis Bahan Pangan Lokal Unggulan. Indonesian Journal of Agricultural Food Research. 2020;2(1):49–59.

Nanda Triandita, Khori Suci Maifianti, Maya Indra Rasyid, Hilka Yuliani LA. Pengembangan Produk Pangan Fungsional Dalam Meningkatkan Kesehatan Dan Kesejahteraan Masyarakat Di Desa Suak Pandan Aceh Barat. Logista Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat. 2020;4(2):457–64.

Badriah DL, Wulan N, Yulianti A. Pengaruh Konsumsi Pisang Emas (Musa Acuminata) Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Klien Hipertensi Ringan Di Kecamatan Selajambe Kabupaten Kuningan Tahun 2018. Jurnal Ilmu Kesehatan Bhakti Husada. Sci J. 2019;10(1):11–7.

Setianingsih N. Pengaruh Esktrak Buah Pisang Dan Ekstrak Buah Alpukat Terhadap Kadar Kolesterol Mencit Betina. Biota. 2017;3(2):48.

Kartika M, Subakir, Mirsiyanto E. Faktor-Faktor Risiko Yang Berhubungan Dengan Hipertensi. Jurnal Kesmas Jambi. 2021;5(1):1–9.

Kusuma HS, Widanti MN, Bening S, Bintanah S. Keterkaitan Persentase Lemak Tubuh, Asupan Serat, dan Rasio Lingkar Pinggang Pinggul dengan Tekanan Darah Lansia. Nutr--Sains: Jurnal Gizi, Pangan dan Aplikasinya. 2021;5(1):53–62.

Tiara UI. Hubungan Obesitas Dengan Kejadian Hipertensi. Journal of Health Science Physiotherapy. 2020;2(2):167–71.

Alfalah NJ, Hasni D, Febrianto BY, Warlem N. Hubungan Obesitas Dengan Kejadian Hipertensi Pada Perempuan Minangkabau. Poltekita : Jurnal Ilmu Kesehatan. 2022;15(4):360–4.

Solihati, Ruswanti. Obesitas Dengan Kejadian Hipertensi Pada Mahasiswa Baru Universitas Indonesia Tahun 2013 Dan 2014. Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan Indonesia. 2018;8(01):388–93.

Putri DUP, Prasetyo MI, Djamil A. Hubungan Obesitas, Stres Dengan Kejadian Hipertensi Pada Usia Dewasa Muda Di Wilayah Puskesmas Sumbersari Kota Metro. Jurnal Gizi dan Kesehatan. 2020;3(2):155–65.

Badriah DL, Wulan N, Yulianti A. Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Klien Hipertensi Ringan Di Kecamatan Selajambe Kabupaten Kuningan Tahun 2018. Jurnal Ilmu Kesehatan Bhakti Husada. 2018;10:11–7.

Abineno AP, Malinti E. Hubungan Indeks Massa Tubuh dengan Tekanan Darah pada Orang Dewasa. Indonesian Journal of Nursing and Health Sciences. 2022;3(1):35–40.

Azzubaidi SBS, Rachman ME, Muchsin AH, Nurmadilla N, Nurhikmawati. Hubungan Tekanan Darah Dengan IMT (Indeks Massa Tubuh) Pada Mahasiswa Angkatan 2020 Fakultas Kedokteran Universitas Muslim Indonesia. Fakumi Medical Journal : Jurnal Mahasiswa Kedokteran. 2023;3(1):54–61.

Putri BRA, Maryanto S, Purbowati. Pengaruh Pemberian Jus Campuran Tomat (Solanum Lycopersicum) Dan pisang Ambon (Musa Paradisiaca,Linn) Terhadap Penurunan Hipertensi Usia 46-65 Tahun Di Desa Nyatnyono Kecamatan Urangan Barat Kabupaten Semarang. Jurnal Gizi Dan Kesehatan. 2018;10(23):48.

Natalia D, Hasibuan P, Hendro. Hubungan Obesitas Dengan Kejadian Hipertensi Di Kecamatan Sintang, Kalimantan Barat. Cermin Dunia Kedokteran. 2015;42(5):336–9.

Nugraheni A, Mulyani S, Cahyanto EB, Musfiroh M, Sukamto IS. Hubungan Berat Badan Dan Tekanan Darah Pada Lansia. Placentum : Jurnal Ilmu Kesehatan dan Aplikasinya. 2019;7(2):55.

Muhadi. JNC 8 : Evidence-Based Guideline Penanganan Pasien Hipertensi Dewasa. Cermin Dunia Kedokteran. 2016;43(1):54–9.

Maryusman T, Imtihanah S, Firdausa NI. Kombinasi Diet Tinggi Serat Dan Senam Aerobik Terhadap Profil Lipid Darah Pada Pasien Dislipidemia. Gizi Indonesia. 2020;43(2):67–76.

Setianingsih N. Pengaruh Ekstrak Buah Pisang Dan Ekstrak Buah Alpukat Terhadap Kadar Kolesterol Mencit Betina. Biota. 2017;3(2):48.

Asri Jeser T, Halim Santoso A. Hubungan Asupan Serat Dalam Buah Dan Sayur Dengan Obesitas Pada Usia 20-45 Tahun Di Puskesmas Kecamatan Grogol Petamburan Jakarta Barat. Tarumanagara Medical Journal. 2021;4(1):164–71.

Simbolon D, Yorita E, Talib RA. The Risk Of Hypertension In Adulthood As A Consequence Of Adolescent Obesity. Kesmas: National Public Health Journal. 2019;14(1):28–36.

Handayani L, Ayustaningwarno F. Pengaruh Pemberian Pisang Kepok (Musa Paradisiaca Forma Typical) Terhadap Kadar Trigliserida Tikus Sprague Dawley Pra Sindrom Metabolik. Journal of Nutrition College. 2014;3(4):783–970.




DOI: http://dx.doi.org/10.21927/ijnd.2024.12(3).%25p

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Indonesian Journal of Nutrition and Dietetics (IJND) indexed by:

  


Lisensi Creative Commons View My Stats