Rethinking Pengelolaan Pesantren di Indonesia

Afga Sidiq Rifai

Abstract


Pesantren sebagai lembaga pendidikan yang bersifat nonformal harus mengadakan perubahan dan pembaharuan guna menghasilkan generasi-generasi yang tangguh, generasi yang berpengetahuan luas dengan kekuatan jiwa pesantren dan keteguhan mengembangkan pengetahuan yang tetap bersumber pada al-qur’an dan hadis. Dalam perkembangan zaman, pesantren saat ini berhadapan dengan arus globalisasi dan modernisasi yang ditandai dengan cepatnya laju informasi dan teknologi. “Karena itu, pesantren harus melakukan perubahan format, bentuk, orientasi dan metode pendidikan dengan catatan tidak sampai merubah visi, misi dan orientasi pesantren itu, akan tetapi perubahan tersebut hanya pada sisi luarnya saja, sementara pada sisi dalam masih tetap dipertahankan.

Full Text:

PDF

References


Abdullah, Amin, 20077. Islamic Studies Dalam Paradigma Integrasi-Interkoneksi, Yogyakarta: Suka Press.

Assegaf, Rachman Abd. 2010. Pendidikan Islam Kontekstual, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Azra, Azyumardi. 2000. Pendidikan Islam Tradisi Dan Modernisasi Menuju Milenium Baru,

Ciputat: PT Logos Wacana Ilmu. Daulay, Putra Haidar. 2004. Pendidikan Islam Dalam Sistem Pendidikan Nasional Di Indonesia, Jakarta: Prenada Media.

Khafifi, Muhammad. Pembaharuan Sistem Pendidikan Pesantren, makalah Koncara, Lusiandani, Eka. Konsep Pembaharuan Dalam Islam, Purwakarta. Makalah Maunah. 2009. Tradisi Intelektual Santri Dalam

Tantangan Dan Hambatan Pendidikan Pesantren Di Masa Depan, Yogyakarta: Teras

______ 2009. Supervisi Pendidikan Islam Teori dan Praktek, Yogyakarta: Teras

Nahrawi, Amirudin. 2008. Pembaharuan Pendidikan Pesantren, Yogyakarta: Gama Media.

Rahardjo, Dawam. 1985. Pergulatan Dunia Pesantren Dari Bawah, Jakarta: P3M.

Roqib, Moh. 2009. Ilmu Pendidikan Islam, Yogyakarta: LkiS Yogyakarta.

Sanaky, AH. Hujair. 2003. Paradigma Pendidikan Islam Membangun Masyarakat Madani

Indonesia, Yogyakarta: Safiria Insania Press.

http://www.arwaniyyah.com/index. php?option=com_content&view=article&id=62:pesantren-dan-tantanganzaman&catid=40:artikel-lepas&Itemid=54. Diakses tgl 04-04-2012, Pukul 13.57 WIB.

http://www.scribd.com/doc/25136062/ Makalah-Manajemen-Pesantren, diakses tgl 05-04-2012, Pukul 12.02 WIB.

http://nursyam.sunan-ampel.ac.id/?p=952, diakses tgl 05-04-2012, Pukul 15.49 WIB.




DOI: http://dx.doi.org/10.21927/literasi.2016.7(2).102-111

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 


Creative Commons License
LITERASI is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats