Pengaruh Kompetensi Sosial Guru PAI terhadap Prestasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Kelas VII di Madrasah Tsanawiyah Negeri Model Makassar

Hairiyah ,, Ulva Mutmainnah Rasyid

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh kompetensi sosial guru PAI terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak kelas VII di MTsN Model Makassar dan bagaimanakah pengaruh tersebut.

            Populasi penelitian adalah 117 siswa kelas VII MTsN Model Makassar. Pada penelitian ini menggunakan tiga metode pengumpulan data yaitu angket, observasi, dan dokumentasi. Analisis statistik yang digunakan pada penelitian ini adalah tekhnik uji statistik inferensial dengan menggunakan bantuan SPSS 21 dan menggunakan tambahan bantuan program Microsoft Excel. Dalam penelitian ini menggunakan taraf signifikan 5%.

Hasil uji statistik deskriptiv statistic menggunakan tekhnik inferensial untuk menguji hipotesis “ada pengaruh kompetensi sosial guru PAI terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak kelas VII di MTsN Model Makassar” ini menunjukkan bahwa r hitung > r tabel (0.208 > 0,180) pada taraf signifikansi 5% maka Ha diterima dan Ho ditolak. Persamaan regresinya yaitu Y= 53,616 + 0,334 X. Dari persamaan tersebut dapat disimpulkan bahwa dari setiap penambahan 1 unit variabel bebas (kompetensi sosial guru PAI) akan meningkatkan nilai variabel terikat (prestasi belajar siswa) sebesar 0,334. Nilai koefisien determinasi (koefisien yang menjelaskan besarnya persentase (%) pengaruh variabel X terhadap variabel Y) sebesar 0,043 artinya pengaruh variabel X terhadap variabel Y sebesar 4,3% sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel yang lain. Dengan kata lain ada pengaruh kompetensi sosial guru PAI terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak kelas VII di MTsN Model Makassar sebesar 4,3 %.


Full Text:

PDF

References


Ahmad. Nur Isra. 2011. Laporan Praktek Pengalaman Lapangan di Madrasah Tsanawiyah Negeri Model Makassar 2011/2012. Makassar

Arikunto. Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta

________ 2001. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara

Bahtiar. 2011. Penerapan Kompetensi Guru dalam Pembelajaran Bidang Studi Pendidikan Agama Islam di SMA Negeri 1 Bulupaddo Kabupaten Sinjai. Tesis. Program Pascasarjana UIN Alauddin. Makassar

Danim. Sudarwan. 2011. Profesi Kependidikan. Cet. II; Bandung: Alfabeta

Dimyati dan Mujiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Djamarah. Syaiful Bahri. 1994. Prestasi Belajar dan Kompetensi Guru. Surabaya : Usaha Nasional

Faturochman. 1996. Dinamika Psikologis dan Sosial Kepercayaan. Yogyakarta: Yayasan Pembina Fakultas Psikologi

Getteng. Abd. Rahman. 2009. Menuju Guru Profesional dan Beretika. Yogyakarta: Grha Guru

Gunarsa. YSD dan Gunarsa. SD. 1988. Psikologi Remaja. Jakarta: PT BPK Gunung Mulia

Hurlock. E.B. 1973. Adolescent Development 4th. Tokyo: Mc Graw.Hill. Kogakus ha Ltd

________ 1994. Psikologi Perkembangan, Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga

Hasan. Iqbal. 2006. Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: Bumi Aksara Jepara dalam Angka Tahun 2009. Jepara: Badan Pusat Statistik

Halijah. Sitti. 2011. Kompetensi Guru PAI dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa di SMA Negeri 1 Sengkang Kabupaten Wajo. Tesis. Program Pascasarjana UIN Alauddin. Makassar

Hamalik. Oemar. 2008. Pendidikan Guru Berdasarkan Pendekatan Kompetensi. Cet. V: Jakarta: PT Bumi Aksara

Idrus. Muhammad. 2009. Metode Penelitian Ilmu Sosial. Jakarta: Penerbit Erlangga

Mujiastuti, A. I. C. dan F. Ilyasir, 2015, Pengaruh Pertemanan Sebaya Terhadap Prestasi Belajar PAI Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Sewon Bantul Tahun Pelajaran 2013/2014, Vol. 6, hal, 78

Irmayanti. 2011. Penerapan Kompetensi Kepribadian Guru dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran PAIS di SMPN 5 Pitumpanua Kabupaten Wajo. Tesis. Program Pascasarjana UIN Alauddin, Makassar

Janawi. 2012. Kompetensi Guru: Citra Guru Profesional. Cet. II: Bandung: Alfabeta

Kavale. Kenneth A. 2005. Identifying Specific Learning Disability: Is Responsiveness to Intervention the Answer?. Journal of Learning Disability 38

Kunandar. 2007. Guru Profesional: Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) dan Sukses dalam Sertifikasi Guru. Jakarta: PT Remaja Grafindo Persada

Latifah. L. 2000. Psikologi perkembangan. Jakarta : Erlangga

M. Arifin. 2000. Ilmu Pendidikan Islam suatu Tinjauan Teoretis dan Praktis Berdasarkan Pendekatan Interdisipliner . Cet. V; Jakarta: Bumi Aksara

Makmun. Abin Syamsuddin. 2012. Psikologi Kependidikan: Perangkat Sistem Pengajaran Modul. Cet. I: Bandung PT Remaja Rosdakarya

Maksum Khanif, 2015, Penerapan Metode Scramble Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar SKI Kelas V MI Al-Iman Sorogenen, Vol.6, hal. 78

Mappanganro. 2010. Pemilikan Kompetensi Guru. Makassar: Alauddin Press

Muhaimin. 2010. Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam di Sekolah, Madrasah, dan Perguruan Tinggi. Jakarta: Rajawali Pers

Mulyasa. E. 2012 Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Cet. VI: Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Musfah. Jejen. 2011. Peningkatan Kompetensi Guru: Melalui Pelatihan dan Sumber Belajar Teori dan Praktik. Cet. I: Jakarta: Kencana

Nasution. S. 2011. Metode Research: Penelitian Ilmiah. Cet. XII: Jakarta: Bumi Aksara

Nawawi. Hadari dan Martini Hadar. 1995. Instrumen Penelitian Bidang Sosial. Cet. II: Yogyakarta: Gajah Mada University Press

Republik Indonesia. 2012. Undang-Undang Tentang Guru dan Dosen No. 14 Tahun 2005. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Republik Indonesia. 2008. Undang-undang Tentang Sistem Pendidikan Nasional No. 20 Tahun 2003. Cet. I: Jakarta: Penerbit Asa Mandiri

Riduwan. 2009. Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta

Sa’ud. Udin Syaefudin. 2009. Pengembangan Profesi Guru. Cet. I: Bandung: CV Alfabeta

Sangadji. Etta Mamang dan Sopiah. Metodologi Penelitian: Pendekatan Praktis dalam Penelitian. Yogyakarta: CV Andi Offset. 2010

Sardiman A.M. 2007. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta : Rineka Cipta

Sudjana. Nana. 2001. Penelitian dan Penilaian Pendidikan. Bandung: Sinar Baru

Sutiyoso-Basuki. 2006. Metode Penelitian. Jakarta: Wedatama Widya Sastra dan Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia

Subagyo. Joko. 1991. Metode Penelitian dalam Teori dan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Suryabrata. Sumadi. 2011. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Sugianto. Mikael. 2007. 36 Jam Belajar Komputer SPSS 15. Jakarta: Elex Media Komputindo

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Cet. X: Bandung: Alfabeta

Suryabrata. 1993. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Syah. Muhibbin. 2004. Psikologi Penididikan dengan Pendekatan Baru. Cet. IX: Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Walgito. Bimo. 1991. Hubungan Antara Persepsi Mengenai Sikap Orang Tua dengan Harga Diri Para Siswa Sekolah Menengah Tingkat Atas di Propensi Jawa Tengah. Disertasi. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada

Winke. 1991. Psikologi pendidikan. Jakarta : Rajawali

Thalib. Syamsul Bachri. 2010. Psikologi Pendidikan Berbasis Analisis Empiris, Aplikatif. Cet. I; Jakarta: Kencana

Tiro. Muhammad Arif. 2005. Masalah dan Hipotesis Penelitian Sosial-Keagamaan. Cet.I: Makassar: Andira Publisher

Uno. Hamzah B. 2008. Profesi Kependidikan. Cet. III: Jakarta: PT Bumi Aksara




DOI: http://dx.doi.org/10.21927/literasi.2017.8(2).138-146

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 


Creative Commons License
LITERASI is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats