FUZZY INTELLIGENCE SYSTEM FOR EMPLOYEE ASSESSMENT: A CASE STUDI OF XYZ UNIVERSITY IN YOGYAKARTA

Dadang Heksaputra

Abstract


Tingkat perkembangan model pendukung keputusan dari bidang medis, bidang bisnis, bidang ketahanan pangan ataupun bidang lain menunjukan adanya perkembangan model. Pada pengelolaan sumber daya manusia pada suatu unitersitas sudah lama dilakukan tetapi melihat kondisi sumber daya manusia pada suatu universitas. Kondisi tersebut menggunakan model keputusan berbobot tetapi menggunakan konsep diskret. Model keputusan diambil secara diskret akan sangat merugikan karyawan pada institusi tersebut. Penggunaan ambang batas penilaian dengan konsep perankingan mengklasifikasikan kedalam 4 kategori rangking. Penelitian ini bertujuan untuk meminimalis konsep diskret sehingga karyawan dapat  bijak menerima keputusan bagian biro sumber daya manusia universitas. Pada sistem dibangun ini input berupa kriteria penilaian telah ditetapkan oleh pihak Biro Sumber Daya Manusia Universitas. Input tersebut diantaranya jam kerja, kedisiplinan, kualitas laporan (propeka), loyaliyas, dan pelayanan. Bobot dihitung menggunakan konsep fuzzy model tsukamoto. Model dapat merepresentasikan dengan baik. Karena Hasil pengujian dapat divalidasi sesuai dengan hasil perhitungan dari Biro Bagian Sumber Daya Manusia Universitas.

Keywords


fuzzy; assessment discipline; loyalty; reportsquality; service

Full Text:

PDF

References


Muhimmah I, Heksaputra D, Indrayanti. Color feature extraction of HER2 Score 2+ overexpression on breast cancer using Image Processing. ICET4SD 2017 2018;03016:2–6. doi:10.1051/matecconf/201815403016.

Heksaputra D. Penentuan Pengaruh Iklim Terhadap Pertumbuhan Tanaman dengan Naïve Bayes 2013:34–9.

Safitri K, Waruwu FT, Mesran M. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KARYAWAN BERPRESTASI DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIEARARCHY PROCESS (Studi Kasus : PT.Capella Dinamik Nusantara Takengon). Media Inform Budidarma 2017;1:17–21.

Setiawan S. Pemanfaatan Sistem Inferensi Fuzzy Dalam Menentukan Perpanjangan Kontrak Kerja. INFORMATICS Educ Prof 2017;2:71–80.

Sabil MK, Andayati D, Sholeh M. Jurnal SCRIPT Vol . 3 No . 2 Juni 2016 ISSN : 2338-6313 SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS WEB UNTUK MENENTUKAN KONSENTRASI JURUSAN SISWA DENGAN METODE LOGIKA FUZZY TSUKAMOTO ( STUDI KASUS : MADRASAH ALIYAH WATHONIYAH ISLAMIYAH KARANGDUWUR PETANAHAN KEBU 2016;3:130–8.

Pamukti BG. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN KELAYAKAN PEMBERIAN KREDIT MOBIL MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DI CV. ANGKASA MOBIL FINANCE. J Scr 2016;3:157–72.

Maulana MR. Penilaian Kinerja Karyawan Di Ifun Jaya Textile Dengan Metode Fuzzy Simple Additive Weighted. J Ilm ICTech 2012;10:1–12.

Irawan P, Mazalisa Z, Panjaitan F. Penerapan Metode Fuzzy Tsukamoto dalam Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Terbaik. Student Colloq Sist Inf Tek Inform 2015:135–8.

Lestari S, Priyodiprodjo W. Implementasi Metode Fuzzy TOPSIS untuk Seleksi Penerimaan Karyawan. Ijccs 2011;5:20–6.

Mudjihartono P, Teknik M, Universitas I, Yogyakarta A, Scorecard B, Keputusan SP. Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Dosen Dengan Metode Balanced Scorecard ( Studi Kasus : Universitas Respati Yogyakarta ). Semin Nas Inform 2010 2010;2010:82–90.

Ardianto RD, Anggraeni W, Kusumawardani RP. Penerapan Fuzzy Analytical Hierarchy Process pada Sistem Penilaian Pegawai di. Pros Semin Nas Sist Inf Indones 2014 2014:409–14.

Sundari SS, Taufik YF. Pegawai Baru Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting ( Saw ). Sisfotenika 2014;Vol. 4, No:140–51.

Farouq KMS. PENERAPAN FUZZY TSUKAMOTO DALAM PENGANGKATAN JABATAN PEGAWAI DI BKD LAMONGAN. J Tek 2014;6:603–7.

Djunaidi M, Setiawan E, Hariyanto T. Analisis kepuasan pelanggan dengan pendekatan fuzzy service quality dalam upaya peningkatan kualitas pelayanan. J Ilm Tek Ind 2006;4:139–46.

Lulu YD. Sistem Pendukung Keputusan Penentuaan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Saw ( Simple Additive Weighting ) Studi Kasus PT. Pertamina RU II Dumai. Sist Inf Politek Caltex Riau 2011:1–6.

Taufiq G. LOGIKA FUZZY TAHANI UNTUK PENDUKUNG KEPUTUSAN PEREKRUTAN KARYAWAN TETAP. Pros Semin Nas Apl Sains Teknol 2014:99–106.

Verina W, Andrian Y, Rahmad IF. Penerapan Metode Fuzzy SAW untuk Penerimaan Pegawai Baru ( Studi Kasus : STMIK Potensi Utama ). J Ilm SISFOTENIKA 2015;5:60–70.

Fahrurrozi MR, Gautama TK. Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Pegawai dengan Algoritma Simple Additive Weighting dan Fuzzy Logic. J Inform 2013;9:189–205.

Andy Rahman. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI SUMBER DAYA MANUSIA DI PERUSAHAAN. Pros Semin Nas Teknoin 2008 2008:21–6.

Hadi HN, Mahmudy WF. Penilaian Prestasi Kinerja Pegawai Menggunakan Fuzzy Tsukamoto. J Teknol Inf Dan Ilmu Komput 2015;2:41. doi:10.25126/jtiik.201521129.

Haviluddin; HMSA. Sistem Pendukung Keputusan Pembelian Notebook. J Inform Mulawarman 2014;6:98–104.

Artika R. Penerapan Analitycal Hierarchy Proccces ( Ahp ) Dalam Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru Pada Sd Negeri 095224. Pelita Inform Budi Darma 2013;4:123–8.

Solikhin SESWSL. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN KINERJA KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA PT. INDONESIA STEEL TUBE WORK. Himsya-Tech 2014;10:39–51.

Sanjaya FI, Heksaputra D. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Tenaga Kontrak Melalui Pendekatan Fuzzy Inference System dengan Metode Tsukamoto ( Studi Kasus PT . Solo Murni ). Tek Inform 2016:1–6.




DOI: http://dx.doi.org/10.21927/ijubi.v1i1.852

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Indonesian Journal of Business Intelligence (IJUBI)

Lisensi Creative Commons
IJUBI by https://ejournal.almaata.ac.id/index.php/IJUBI is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats
Indonesian Journal of Business Intelligence (IJUBI)
Department of Information System
Alma Ata University
Email: ijubi@almaata.ac.id